INFO DESA

Penyaluran BLT DD Tahap 8
27 Agustus 2021   227 kali

Jum'at 27/8/2021. Pemerintah Desa Kraton telah menyalurkan BLT-DD sampai tahap 8 kepada 75 KMP penerima bantuan BLT-DD.

Kegiatan penyaluran bantuan ini dihadiri oleh Perwakilan BPD, Pendamping DD dan Pemerintah Setempat dengan menerapkan Protokol Kesehatan yg ketat dan Singkat Mengingat masih berlakunya PPKM. 

Secara singkat pula DIDIK PURWANDONO Kepala Desa Kraton tak bosan-bosannya mengingatkan kepada warganya agar bantuan BLT DD ini agar digunakan utk kebutuhan sehari² serta utuk belanja vitamin agar kesehatanya tetap terjaga. ppdi.red

 

Kembali